Apa yang kamu rasakan belum tentu aku rasakan
Apa yang aku tidak tahu, mungin saja kamu mengetahuinya
Apakah perbedaan ini mampu disadarinya diantara aku dan dia?
Apakah ini mampu terungkap secepatnya?
Secepat aku mampu mengenal mu
Dan secepat pula kau meninggalkan dan melupakan ku
Tidak perlu dijawab,karena kenyataan sudah mampu membuktikan semua
Juni
06
undefined
Diposting oleh
Teresia Dwi Wulandari
Ku tak tahu siapa dirinya
Menatap wajah ku tersipu malu
Ku tinggal kan meja kayu tu dihadapan ku
Dia semakin mendekat menghampiriku
Ku berjalan perlahan meninggalkannya
Dia semakin mempercepat langkah untuk mendekati ku
Tak tahu mengapa dia tersenyum kepada ku
Tetapi aku menjadi terhanyut akan manis senyumnya
Kurasa aku terpesona oleh senyumnya
Kenapa aku menjadi sperti ini?
Kurasa aku jatuh cinta oleh senyumannya
Menatap wajah ku tersipu malu
Ku tinggal kan meja kayu tu dihadapan ku
Dia semakin mendekat menghampiriku
Ku berjalan perlahan meninggalkannya
Dia semakin mempercepat langkah untuk mendekati ku
Tak tahu mengapa dia tersenyum kepada ku
Tetapi aku menjadi terhanyut akan manis senyumnya
Kurasa aku terpesona oleh senyumnya
Kenapa aku menjadi sperti ini?
Kurasa aku jatuh cinta oleh
Category:
0
komentar
Juni
06
undefined
Diposting oleh
Teresia Dwi Wulandari
Terulang ke masa itu
Ketika keajaiban dunia sedang berkelabu
Memberikan kesejukan dan keindahan
Semua terungkap oleh kata kata manis mu
Terbuai romnatis kegombalan mu
Ku hanya mampu tersenyum seakan semuanya terwujud dalam kisah ku dan kamu
kisahku memancarkan kemilau harapan
Seuntai kata itu membuat ku terbelenggu tentang mu
Waktu berhenti memancarkan kisahnya
Tetapi aku tetap tersenyum berharap akan kembali
Tetapi hanya keajaiban yang mampu menjawab pertanyaan ku untuk mu
Ku rasa aku takkan kembali dengannya untuk selamanya
Ketika keajaiban dunia sedang berkelabu
Memberikan kesejukan dan keindahan
Semua terungkap oleh kata kata manis mu
Terbuai romnatis kegombalan mu
Ku hanya mampu tersenyum seakan semuanya terwujud dalam kisah ku dan kamu
kisahku memancarkan kemilau harapan
Seuntai kata itu membuat ku terbelenggu tentang mu
Waktu berhenti memancarkan kisahnya
Tetapi aku tetap tersenyum berharap akan kembali
Tetapi hanya keajaiban yang mampu menjawab pertanyaan ku untuk mu
Ku rasa aku takkan kembali dengannya untuk selamanya
Category:
0
komentar
Juni
06
undefined
Diposting oleh
Teresia Dwi Wulandari
Ketika ku meneteskan air mataku untuk mu
Ketika ku memanggil namamu dihatiku
Ketika aku memimpikan mu
Ternyata kau melepaskan genggamanku
Kau melepaskan impian ku bersama mu
Kau melupakan janji selamanya bersama dengan ku
Kau membuang angan ku bersamamu
Aku menyadari kau memang baik,tetapi aku menyadari pula kamu bukan yang terbaik untuk ku
Ketika ku memanggil namamu dihatiku
Ketika aku memimpikan mu
Ternyata kau melepaskan genggamanku
Kau melepaskan impian ku bersama mu
Kau melupakan janji selamanya bersama dengan ku
Kau membuang angan ku bersamamu
Aku menyadari kau memang baik,tetapi aku menyadari pula kamu bukan yang terbaik untuk ku
Category:
0
komentar
Juni
06
undefined
Diposting oleh
Teresia Dwi Wulandari
Mengapa aku harus menunggu waktu, karena waktu terus berlalu dan tak akan berhenti
Mengapa aku aku harus menanti pagi kalau saja malam bertaburkan bintang yang sangat indah bermegahkan cahaya dana tak usahlah menantikan pagi
Dan mengapa aku menunggu mu, bila akhirnya kau bahagia dengannya tak dengan ku
Mengapa aku aku harus menanti pagi kalau saja malam bertaburkan bintang yang sangat indah bermegahkan cahaya dana tak usahlah menantikan pagi
Dan mengapa aku menunggu mu, bila akhirnya kau bahagia dengannya tak dengan ku
Category:
0
komentar